Rechercher dans ce blog

Sunday, April 15, 2018

Ingin Hubungan Seks Tahan Lama? Lakukan Lima Cara Ini

Suara.com - Bagi Anda yang sudah menikah, berhubungan seks atau bercinta tentu menjadi ritual penting bagi Anda dan pasangan setiap harinya.

Di awal pernikahan, saat masih hangat-hangatnya, tentu tidak akan jadi masalah berapa lama durasi bercinta yang Anda dan pasangan lakukan.

Namun, bagi yang sudah lama menikah, biasanya percintaan yang tahan lama menjadi sesuatu yang lebih diidamkan. Nah, mau tahu trik apa saja yang bisa diterapkan agar hubungan seks tahan lama? Simak ulasan lengkap yang dihimpun Go Dok.

1. Lakukan masturbasi sebelum mulai bercinta
Melakukan masturbasi sebelum memulai bercinta dengan pasangan. Jika Anda laki-laki, hal ini dapat diterapkan, untuk membuat pasangan lebih puas dalam bercinta.
Pasalnya, secara umum laki-laki akan orgasme lebih cepat dalam percintaan pertama, dan lebih lambat di 'ronde' kedua.

Anda bisa menggunakan masturbasi sebagai pengganti 'ronde' pertama, sehingga saat bercinta, Anda akan lebih tahan lama dan tidak mencapai orgasme lebih cepat darinya. Untuk membuatnya lebih seksi, Anda bisa membuat pasangan menyaksikan Anda bermasturbasi, lho!

Let's block ads! (Why?)

No comments:

Post a Comment

Search

Featured Post

Mysterious noise irking Tampa residents may be fish mating loudly: 'Pretty uncommon phenomenon' - New York Post

Residents of Tampa, Florida have reported hearing strange noises coming from the bay for years, and now scientists believe it may be fish ...

Postingan Populer