Rechercher dans ce blog

Monday, February 3, 2020

Jarang yang Tahu, Ternyata Ini Makna di Setiap Bunyi Sirene Ambulans - Suara.com

Suara.com - Ambulans memang salah satu dari beberapa kendaraan yang wajib diprioritaskan oleh para pengguna jalan.

Apalagi jika sirine tersebut berbunyi, menadnakan bahwa bahwa kendaraan ini sedang dalam 'misi' khusus.

Namun rupanya jenis suara dari ambulans tak cuma satu suara, teryata pada tiap ambulans terdapat beberapa jenis suara sirine. Seperti dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Instagram @makassar_iinfo.

Dalam video tersebut, terlihat petugas ambulans yang tengah menjelaskan makna tiap suara di ambulans. Ternyata ada empat makna suara sirine pada ambulans. Untuk selengkapnya, simak video berikut ini.

Dalam video tersebut, dibeberkan oleh petugas ambulans di mana terdapat empat makna dari suara ambulans, yakni saat membawa pasien namun tak daruruat, menjemput pasien, membawa jenazah, dan membawa pasien gawat darurat.

"Denger suara ambulance pokoknya minggir aja mah" ujar @sriayuibrahaeni.

Seumur-umur baru tau perbedaannya,, krna slama ini yg ku tw smua ambulans itu urgent jd harus di dahulukan dan di beri jalan" tulis @iamizma_.

Tak banyak yang tahu, warganet pun merasa bahwa hal ini merupakan sebuah pengetahuan baru.

Walaupun punya beda makna, tetap saja pengguna jalan yang lain tetap harus mengutamakan ambulans, khususnya jika sirinenya tengah berbunyi.

Let's block ads! (Why?)



"suara" - Google Berita
February 03, 2020 at 05:29PM
https://ift.tt/37Wh55U

Jarang yang Tahu, Ternyata Ini Makna di Setiap Bunyi Sirene Ambulans - Suara.com
"suara" - Google Berita
https://ift.tt/2QI8pbK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

No comments:

Post a Comment

Search

Featured Post

Mysterious noise irking Tampa residents may be fish mating loudly: 'Pretty uncommon phenomenon' - New York Post

Residents of Tampa, Florida have reported hearing strange noises coming from the bay for years, and now scientists believe it may be fish ...

Postingan Populer