Rechercher dans ce blog

Saturday, February 1, 2020

Tiba di Indonesia, Ratusan WNI dari Wuhan Langsung Disemprot Cairan Khusus - Suara.com

Suara.com - Petugas menyemprotkan cairan khusus kepada setiap Warga Negara Indonesia atau WNI dari Wuhan, Provinsi Hubei, China yang tiba di Bandara Hang Nadim Batam, Kepulauan Riau, Minggu (2/2/2020) pagi.

Dari pantauan di lokasi, setiap WNI yang turun dari tangga pesawat langsung disemprot. Mereka berputar demi memastikan seluruh pakaian dan bagian luar tubuhnya terkena cairan itu.

Selesai disemprot, WNI memasuki pesawat TNI AU yang sudah siaga di Bandara Hang Nadim Batam, untuk membawa seluruhnya ke Kabupaten Natuna.

WNI nampak sehat, meski beberapa di antaranya terlihat lelah setelah menempuh sekitar 6 jam perjalanan dari China. Seluruh WNI juga terlihat mengenakan masker saat turun dari pesawat.

Pihak Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Klas I Batam memperkirakan waktu perpindahan WNI dari Batik Air ke pesawat TNI AU hanya tidak lebih dari satu jam.

Sebelumnya, Kepala KKP Kelas I Batam Achmad Farchanny membenarkan bahwa pesawat akan disemprot disinfektan, sesuai prosedur keamanan kesehatan.

Sumber: Antara

Let's block ads! (Why?)



"suara" - Google Berita
February 02, 2020 at 11:30AM
https://ift.tt/38U3YC6

Tiba di Indonesia, Ratusan WNI dari Wuhan Langsung Disemprot Cairan Khusus - Suara.com
"suara" - Google Berita
https://ift.tt/2QI8pbK
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

No comments:

Post a Comment

Search

Featured Post

Mysterious noise irking Tampa residents may be fish mating loudly: 'Pretty uncommon phenomenon' - New York Post

Residents of Tampa, Florida have reported hearing strange noises coming from the bay for years, and now scientists believe it may be fish ...

Postingan Populer